Mewujudkan Pengelolaan dan Pemanfaatan Arsip yang Autentik dan Terpercaya
Membangun Desa Lewat Gotong Royong
Artikel Terkini
-
Mengacu pada Permendesa PDTT Nomor 21 Tahun 2020 tentang Pedoman Umum Pembangunan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa, BPD Desa Majatengah melaksanakan Musyawarah Desa Perencanaan RKPDesa pada hari Senin, 22 Juli 2024 bertempat di Aula Desa majatengah.
Musyawarah Desa Perencanaan RKPDesa Tahun 2025 dihadiri oleh pendamping desa, kepala desa, perangkat desa, anggota BPD dan lembaga desa lainnya.
Acara ini Dibuka Oleh Ketua BPD Desa Grudo,Drs. Budi Haryono sekaligus memberikan sambutan serta usulan, dilanjutkan sambutan Oleh Kepala ...
-
(15/7/2024) Bertempat di Aula Balai Desa Majatengah telah diadakan Refreshing Pengurus Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan). Gapoktan adalah kumpulan beberapa kelompok tani yang bergabung dan bekerja sama untuk meningkatkan skala ekonomi dan efisiensi usaha. Adanya gapoktan agar kelompok tani dapat lebih berdaya guna dan berhasil guna, dan menyediakan sarana produksi pertanian, peningkatan, permodalan, atau perluasan usaha tani untuk para petani dan kelompok tani dari sektor hulu dan hilir, serta peningkatan kerjasama dan pemasaran produk.
Acara ...
-
Pemerintah Desa Majatengah mengikuti kegiatan "Peningkatan Kapasitas Sistem Dinamis Arsip Desa (SARINANDE)" yang diselenggarakan Badan Kerjasama Antar Desa (BKAD) Kecamatan kemangkon.
Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari dari tanggal 22 s.d 23 November 2023 bertempat di Omah Glugu Panican, Kecamatan Kemangkon. Selain dari Pemerintah Desa Majatengah, kegiatan ini diikuti juga oleh para aparatur pemerintah desa dari 18 Desa di Kecamatn Kemangkon dengan menugaskan Kepala Desa, Sekretaris Desa, Kasi Pemerintahan, serta Kaur ...
-
D
Pagi ini Pemerintah Desa Menerima Data DP4 Dapodik yang belum melakukan perekaman KTP per tanggal 12 Juli 2023. Perekaman e KTP bisa dilakukan di kantor kecamatan kemangkon dan untuk pengambilan ktp minimal 2 minggu setelah perekaman, di kantor dinas dukcapil purbalingga.
untuk yg berusia 16 tahun atau usia kurang dari 17 tahun, perekaman tetap bisa dilakukan. Masuknya kategori "KTP Pemula". untuk pengambilan KTP Pemula setelah berusia 17 tahun, bukan 2 minggu setelah rekam.
Syarat perekaman e-KTP :1. Pengantar dari Desa2. Fc KK ...
-
Sejarah telah mencatat bahwa Pulau Lombok pernah menjadi wilayah kekuasaan Kerajaan Karang Asem Bali yang berkedudukan di Cakranegara dengan seorang raja bernama Anak Agung Gde Jelantik. Berakhirnya kekuasaan Kerajaan Karang Asem Bali di Pulau Lombok setelah datangnya Belanda pada Tahun 1891, dimana Belanda pada waktu itu ingin menguasai Pulau Lombok dengan dalih pura-pura membantu rakyat Lombok yang dianggap tertindas oleh Pemerintahan Raja Lombok yaitu Anak Agung Gede Jelantik.
Pada masa kekuasaan Raja Lombok yaitu Anak Agung Gde Jelantik, wilayah ...
-
Wilayah desa berisi tentang penjelasan dan deskripsi letak wilayah desa. contohnya sebagai berikut :Batas-batas :Utara : Kelurahan aTimur : Desa bSelatan : Desa cBarat ...
-
Halaman ini berisi tautan menuju informasi mengenai Basis Data Desa. Ada dua jenis data yang dimuat dalam sistem ini, yakni basis data kependudukan dan basis data sumber daya desa. Sila klik pada tautan berikut untuk mendapatkan tampilan data statistik per kategori.
Data Wilayah Administratif
Data Pendidikan
Data Pekerjaan
Data Golongan Darah
Data Agama ...
-
Gotong royong yang dulu digagas pertama kali oleh pendiri bangsa, Ir. Soekarno kian hari semakin terkikis dengan budaya individual ditengah persaingan yang begitu ketat dalam mencapai tujuan tertentu, kenyataan inilah yang membuat nilai-nilai sosial ditatanan masyarakat yang sejak dulu sudah ditanamkan oleh nenek moyang kita luntur seiring dengan perkembangan jaman. padahal untuk mencapai suatu tujuan dan cita-cita bersama seharusnya dikerjakan secara bersama-sama.
Maka dengan kenyataan inilah, pemerintah desa senggigi kembali melakukan ...